Kamis, 29 Maret 2012

melakukan entry data dengan ocr


Minggu, 31 Januari 2010

Melakukan Entry data dengan Image Scanner (OCR dan OMR)

Optical Character Recognition (OCR)
OCR adalah teknologi untuk mengubah gambar menjadi teks. OCR biasanya dipakai untuk mengubah file gambar dari dokumen yang discan menjadi file teks untuk diolah secara digital. Saat ini dipasaran sudah banyak tersedia perangkat lunak yang mampu menangkap output dari alat pemindai sekaligus melakukan proses OCR secara langsung dan kemudian menyimpannya dalam format yang diinginkan.

Berikut adalah beberapa software untuk OCR :
1. ExperVision
2. ABBYY FineReader
3. OmniPage
4. Readiris
5. AnyDoc Software
6. CuneiForm
7. Puma.NET
8. GOCR
9. Microsoft Office Document Imaging
10. Microsoft Office OneNote 2007

Optical Mark Reader (OMR)

OMR adalah Pembaca lembaran kertas yang telah diberi tanda, tanda biasanya dilakukan dengan pensil yang ketebalannya cukup, misalnya pensil B2. Kertas yang dipakai harus mempunyai kualitas tertentu, yaitu liat dan tidak mudah sobek, selain itu harus cukup halus supaya dapat melewati alat pembaca dengan baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar